Cara membuat link download dengan hosting sendiri

Posted by Unknown On Thursday, October 13, 2011 0 comments

Cara membuat link download dengan hosting sendiri

maksudnya membuat link download dengan tidak mengaitkan pihak ke dua pada pembuatan link download ,kan biasa klo kita membuat link download kita menggunakan situs situs,penyedia upload file gratis nie, semisalnya 4shared,zedge,file filèfactory dll.

tentang Cara membuat link
download menggunakan
hosting sendiri yang saya rasa
para pengguna hosting udah
pada tahu.tapi akan di ulas kembali.
untuk
Cara membuat link download
menggunakan hosting sendiri
yaitu :
pertama-tama buka cpanel
hosting anda lalu login.
Kemudian klik file manager , lalu
klik home directory lalu klik go.
Pada menu cpanel file manager
klik new folder (Create a New
Folder) contoh:
New Folder Name: ( contoh :
download)
New Folder will be created in:
kosongkan saja
Setelah itu klik created new
folder. Jika udah Nampak nama
folder itu pada halaman cpanel
file manager maka klik upload
pada halaman atas .
Akan ada halaman baru contoh :
Maximum File Size allowed for
upload: 250.73 MB
Please select files to upload to /
home/xxxxxxx
Browser (klik browser ini))
Overwrite existing files:
Add Another Upload Box
Back to /home/xxxxxxxxxxxxx
(xxx=nama hosting kita)
Klik browser pilih file di
komputer yang akan kita
simpan di hosting kita , tunggu
proses uploadnya selesai . jika
sudah klik back to home/
xxxxxxxxxxxxx .

Setelah itu akan Nampak nama
file yang kita upload tadi
didirectory cpanel file manager
kita , terus centang dikotak kecil
samping file tersebut ,lalu klik
kanan tekan move maka akan
ada halaman seperti
Move
To move files:
1. Select the files you wish to
move by clicking on their icon.
2. Drag the files to the folder on
the left you wish to move them
to
OR
Type the path you wish to move
/download 2
to and press "Move":
isi dengan kode seperti /
public_html/download lalu klik
move.
Jika sudah begitu untuk melihat
file tadi udah ada apa belum di
folder download maka klik 2 kali
public_html, terus klik 2 kali
downloadnya maka akan
Nampak filenya tersimpan
disana dan untuk mengetahui
url atau link untuk mendowload
file yang kita upload tadi tinggal
buat aja sendiri linknya seperti
http://nama.com/nama
folder .contoh :download/nama
file yang kita upload tadi contoh
http://aplikasiwdw.com/
download/
Firewall_Protection.sis
Cara baru download file di tusfiles lewat hp atau pc

Semoga artikel Cara membuat link download dengan hosting sendiri bermanfaat bagi Anda.

Jadilah orang pertama yang membagikan Artikel ini:

{ 0 commentsBuat komentar }

Post a Comment

New post

Entri Populer

Visitor


Review http://aplikasiwdw.blogspot.com on alexa.com

Add to Google Reader or Homepage
Subscribe in Bloglines